


Assalamu’alaikum wa rahmatullahi wa barakatuh.
Selamat datang di Fakultas Ilmu Kesehatan.
Fakultas Ilmu Kesehatan (FIKES) hadir melalui visinya “Menjadi Fakultas Yang Berwawasan Global,Religius, dan Kompeten di Bidang Kesehatan Masyarakat di Daerah Pesisir, Aliran Sungai, dan Perbatasan Pada Tahun 2025”, merupakan sebuah cita-cita untuk mewujudkan visi Universitas Muhammadiyah Pontianak (UM Pontianak)
FIKES yang menjadi bagian dari UMPontianak terdiri atas 3 Program Studi, yaitu Program Studi S1Kesehatan Masyarakat (terakreditasi B), Program Studi Kesehatan Masyarakat K.Sintang (terakreditasi Sangat Baik), Program Studi S1 Psikologi (terakreditasi Baik)
-
Pengumuman Hasil Akhir Penentuan Peminatan Program Studi Kesehatan Masyarakat Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Pontianak T.A 2023/2024
Jumlah Pengunjung: 563 30 Agustus 2023 Pontianak Dengan rahmat Allah SWT, kami beritahukan kepada mahasiswa/i Program Studi Kesehatan Masyarakat Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Pontianak, bahwa hasil akhir penentuan peminatan telah diumumkan. Berikut adalah daftar mahasiswa/i yang diterima di masing-masing peminatan: Informasi lebih lanjut mengenai jadwal perkuliahan dan mata kuliah dapat dilihat di laman website […]


- Mahasiswa Program Studi Kesehatan Masyarakat Fikes UM Pontianak Juara 2 Mahasiswa Berprestasi Kesehatan Masyarakat Tingkat Regional, Siap Bersaing di MAPRES Nasional dengan Karya Tulis Ilmiah “Sistem Informasi Pencegahan Bunuh Diri Berbasis Internet of Things (IoT) – AI”
- Sushi Red Rice Pontianak Inovasi Terbaru Varian Sushi dari Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Pontianak
- PERPANJANGAN WAKTU REGISTRASI DAN PENGISIAN (REVISI) KARTU RENCANA STUDI T.A 2023/2024 SEMESTER GANJIL
- PENGISIAN KARTU RENCANA STUDI PROGRAM STUDI KESEHATAN MASYARAKAT T.A 2023/2024 SEMESTER GANJIL
- Dosen Pembimbing Akademik dan Kelas Mahasiswa Baru Angkatan 2023
Let’ Study at Fikes UM Pontianak
Ayo Daftar




Universitas Muhammadiyah Pontianak
Fakultas Ilmu Kesehatan
Universitas Muhammadiyah Pontianak
Jl. Jend A. Yani No.111 Pontianak, Kalimantan Barat, Indonesia
Lantai 2
Telepon 0561 764571
Fax 0561 764571
Email [email protected]
YUDISIUM TAHUN 2023