Pengumpulan Laporan PBL Kesehatan Masyarakat 1 Prodi Kesehatan Masyarakat T.A 2022/2023

Kegiatan Penyusunan Laporan

Penulisan laporan harus sudah mulai dikerjakan sejak awal dimulainya kegiatan sebagai bentuk progress report setiap tahapan pelaksanaan PBL yang selalu dikonsultasikan dengan pembimbing fakultas dan pembimbing lapangan. Diharapkan dengan selesainya kegiatan intervensi, pembuatan laporan juga sudah harus selesai, minimal draft laporan yang tinggal menyelesaikan pengetikannya saja.



Wajib mengumpulkan laporan yang telah diperbaiki dan disyahkan oleh pembimbing (hardcopy 2 buah, softcopy yang diunggah melalui aplikasi yang disajikan oleh penitia)

CONTOH WARNA DAN COVER LAPORAN

BATAS AKHIR PENGUMPULAN SELASA, 21 MARET 2023 PUKUL 12.00 WIB
Mohon di perhatikan untuk semua kegiatan pada PBL 1 ini akan berpengaruh pada penilaian PBL 2